MENGATASI DESIMAL MAILMERGI DI WORD


Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Bagaimana kabar hari ini? Semoga kita semua selalu sehat dan semangat dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.  Amin.
Pada kesempatan ini, saya akan sedikit membagikan tips, yang sebenarnya sudah cukup lama disampaikan oleh banyak sekali nara sumber, namun tiada salahnya kalau saya sampaikan lagi  untuk sekedar mengingat. Sebab walau terlihat mudah dan sepele, namun kalau sudah blank, repot juga 😀.

Kasus ini biasanya dialami oleh operator sedang bermail angka Mailmerge dengan menggunakan data source excel. Sebagaimana contoh gambar di bawah ini :

Saat kita memasukkan data di excel, bentuk format bisa kita atur sedemikian rupa, tetapi saat kita masukkan data tersebut ke dalam Word, ternyata bentuknya menjadi seperti itu. Nah.. mari kita ikuti langkah-langkah di bawah ini, agar angka di word menjadi normal seperti di excel.

Langkah pertama klik pada data mailmerge di word seperti ini :
 

tambah kode  : \#”0.00” di belakang fild angka seperti di bawah ini :

 maka bentuknya akan seperti ini :
Semoga bermanfaat

0 komentar: